Penelitian

Politeknik STTT Bandung (selanjutnya disebut STTT) adalah perguruan tinggi di lingkungan Kementerian Perindustrian yang keberadaannya diatur di dalam Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia Nomor 23/M-IND/PER/2/2015 tentang Statuta Politeknik STTT Bandung. Sesuai dengan Statuta dan Peraturan Menteri Perindustrian No. 2/M-IND/PER/1/2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Politeknik STTT Bandung, UPPM merupakan unit pelaksana akademik yang bertugas menyelenggarakan dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan penelitian di Politeknik STTT Bandung.

Dalam Pasal 15 Ayat (1) dan (2) Statuta STTT disebutkan,

  1. Kegiatan penelitian dapat dilakukan oleh dosen perseorangan atau kelompok melalui Jurusan atau Program Studi dan dikoordinasikan Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat.
  2. Penelitian yang bersifat antar-bidang, lintas-bidang dan/atau multi-bidang diselenggarakan oleh Unit Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat.

Penelitian di STTT dilaksanakan dengan menjunjung tinggi moral dan etika akademik serta hak atas kekayaan intelektual untuk memberikan kontribusi nyata dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang tekstil dan penyelesaian masalah-masalah di industri maupun sosial kemasyarakatan serta melayani kebutuhan pembangunan nasional. Penelitian diselenggarakan secara terpadu dengan misi pendidikan dan pengabdian masyarakat sehingga pelaksanaan ketiganya menjadi saling mengisi dan menguatkan. Pendanaan kegiatan penelitian berasal dari Anggaran Belanja dan Pendapatan Politeknik STTT Bandung dan sumber-sumber lain dalam bentuk hibah atau atas dasar kerja sama dengan Politeknik STTT Bandung (Pasal 15 Ayat 4). Sesuai dengan visi dan misinya serta tanggung jawab historisnya, penelitian di STTT diarahkan untuk terus menguatkan kepeloporannya di bidang sains dan teknologi tekstil dalam rangka mendukung pembangunan industri tekstil nasional untuk kemajuan dan kesejahteraan bangsa. Di samping itu, penelitian juga diarahkan untuk mengembangkan inovasi dan mendorong tumbuh dan berkembangnya kewirausahaan berbasis penelitian. Dalam hal ini, UPPM dapat bekerja sama dengan Unit Inkubator Bisnis dan pihak-pihak lain yang kompeten.

Prioritas penelitian di bawah pengelolaan UPPM pada prinsipnya ditentukan berdasarkan pada unsur inovasi dan kreativitas, prinsip ramah lingkungan, pemenuhan kebutuhan strategis nasional, dan kepakaran yang dimiliki STTT. Sistem apresiasi penelitian dibangun atas dasar prestasi (merit system) yang dicapai oleh peneliti. Sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan Tinggi yang ditetapkan dalam Permenristekdikti No. 44 tahun 2015, standar penelitian Politeknik STTT Bandung meliputi:

  1. Standar hasil penelitian
  2. Standar isi penelitian
  3. Standar proses penelitian
  4. Standar penilaian penelitian
  5. Standar peneliti
  6. Standar sarana dan prasarana penelitian
  7. Standar pengelolaan penelitian
  8. Standar pendanaan dan pembiayaan penelitian

Prioritas penelitian di bawah pengelolaan UPPM dengan dana yang berasal dari DIPA Politeknik STTT Bandung adalah Penelitian Inovasi, yaitu penelitian yang berdasarkan pada unsur inovasi dan kreativitas yang dapat diterapkan di industri tekstil dan produk tekstil terutama yang mendukung industri 4.0.

DAFTAR PENELITIAN PER TAHUN

NO.

JUDUL PROPOSAL

TIM PENELITI

1

Study Pembuatan Serat Nano Polyvinyl Alcohol (PVA) dengan Penambahan Anti Bakteri Melalui Proses Electrospinning untuk Aplikasi Bidang Medis (Wound Dressing)

Hendra, S.Si.T., M.Tech

Nandang Setiawan, S.T.

Abdurrohman, S.S.T.

2

Pengaruh Katalis pada Proses Pembentukan Partikel Nano Silika Sebagai Material  Hidrofobik

Ikhwanul Muslim, S.S.T., M.T.

Wulan Safrihatini A., S.S.T., M.T.

Witri A., S.S.T.

3

Relasi Antara Aspek Visceral dan Aspek Behavioral pada Pengguna kain Tenun Sutera (Studi Kasus : Kerudung Sebagai Asesoris Busana Wanita)

Kuswinarti, S.Pd., M.Ds.

Nandang Setiawan, S.T.

4

Peningkatan Moisture Management dan Penyempurnaan Anti Bakteri dengan Kitosan pada Kain Rajut Poliester 100% Menggunakan Plasma Lucutan Korona Bertekanan Atmosfir

Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.

Bunga Ditha Permata (Mhs 2012)

5

Enterprise Architecture Planning Sistem Informasi di Politeknik STTT Bandung dengan Zachman Framework

Deni Sukendar, S.Si., M.T.

Dra. Sri Iriani, M.M.

Asep Hadian Sudrajat Ganidisastra, S.Si

6

Potensi Zeolit Alam Gunung Kidul sebagai Adsorben pada Proses Pengolahan Limbah Tekstil

Wulan Safrihatini A., S.S.T., M.T.

Kurniawan, S.T., M.Si.

Eka Oktariani, S.S.T., M.T.

7

Studi Komparasi Pewarna Alam Merah dari Secang, Gambir, Buah Pinang, dan Angkak : Kajian Teknik dan Media Ekstraksi serta Karakter Warna yang Dihasilkan

Ika Natalia Mauliza, S.S.T., M.T.

Rr. Wiwiek Eka Mulyani, S.Si.T., M.T.

Lestari Wardani

Samuel Martin

8

Pemanfaatan Kulit dan Biji Terung Belanda sebagai Zat warna pada Proses Pencelupan Sutera dan Analisa Kualitas Sisa Celupnya

Hanny Harnirat, S.Teks.

Octianne Djamaludin, M.T.

9

Analisa Pengaruh Desain Struktur Menggunakan Dobby terhadap Kekakuan, Pegangan, Drape dan Konsumsi Benang untuk Tenun Ikat

Ibrahim Makki, S.S.T., M.T.

Resty Mayseptheny H., S.S.T.

Wine Regyandhea P. S.S.T.

10

Manajemen Outsourcing Industri Garmen (Case Study Industri Kreatif – Hijab)

Karlina Somantri, S.S.T., M.M.

Tina Martina, A.T., M.Si.

Ichsan Purnama, A.T., M.Si.

Dimas Kusumaatmaja, S.S.T., M.M.

NO. JUDUL PROPOSAL TIM PENELITI
1 Analisa Pengaruh Struktur Anyaman Kain Tenun Rangkap Terhadap Thermophysiological Wear Comfort A. Ibrahim Makki, S.S.T., M.T.

Resty Mayseptheny Hernawati,S.ST

Abdurrahman, S.ST

2 Pemanfaatan Limbah Ampas Tebu (Sugarcane Bagasse) sebagai Bahan baku Alternatif Selulosa Regenerasi Dr. Noerati, S.Teks., M.T.

Juju Juhana, A.T., M.Si.

Dra. Sri Iriani, M.M.

Kurniawan, S.T., M.Si.

3 Modifikasi Teknik Fabrikasi Kapasitor Berbahan Tekstil untuk

Peningkatan Kinerjanya dalam Aplikasi Tekstil Cerdas

Ida Nuramdhani, S.Si.T., M.Sc.

Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.

Valentinus Galih Vidia Putra, S.Si., M.Si.

Maria Siahaan

4 Pemanfaatan Biomassa Batang Pohon Pisang sebagai Biosorben untuk Pengolahan Limbah Tekstil Maya Komalasari, S.Si.T., M.T.

Eka Oktariani, S.S.T., M.T.

Witri Aini Salis, S.S.T.

5 Degradasi Limbah Cair Tekstil Menggunakan Fenton Elektrokoagulan Budy Handoko, S.Si.T., M.T.

Auliya Dafina

Selly Anggia Murni

Ririn Rizki Nuraeni

6 Karakterisasi Massa Molekul Serisin Endemik Indonesia dengan Metode SDS-Page Menggunakan Silverstain  Khairul Umam, S.S.T., M.Si.

Nurul Fitria

Puri Awaliyah

7 Alat Uji Kelangsaian Tenun Menggunakan Software Matlab R2009A dan Logitech C525 HD sebagai Penganalisa Citra Digital Valentinus Galih V.P., S.Si., M.Sc.

Siti Rohmah, A.T., M.T.

Agung Puji Utomo

8 Studi Pembuatan Zat Warna Indigo dari Marsdenia Tinctoria

Menggunakan Metode Perendaman dan Aplikasinya pada Kapas

Ika Natalia Mauliza, S.S.T., M.T.

Ana Sumpena

Rofi Hafidz Auliana

Restu Aditya Putra

9 Pemanfaatan TiO2 sebagai Flame Retardant Agent pada Proses Penyempurnaan Kain KapaS Wulan Safrihatini, S.S.T., M.T.

Khairul Umam, S.S.T., M.Si.

Salonika Lidya Butar-butar

10 Pembuatan Serat Ramah Lingkungan Berbahan Dasar Limbah

Sedotan dengan Metoda Melt Spinning

Asril Senoaji Soekoco, S.S.T., M.T.

Dody Mustafa, S.S.T.

M. Fakhrulrois Primanda

Rosmawati

11 Pengaplikasian Motif Geometris pada Denim Mengunakan Laser Cutting sebagai Motif pada Busana Ready-to-Wear Pudjiati, A.T., M.Pd.

M. Fuchri, A.T., M.Si.

Siti Rohmah, A.T., M.T.

Leni Muliani, S.Pd.

12 Pengaplikasian Kain Tenun Sumba Pahikung pada Busana Ready-toWear Tina Martina, A.T., M.Si.

Wine Regyandhea Putri, S.S.T.

13 Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Perencanaan Produksi di Industri Garmen dengan Metoda Material Requirement Planning Ichsan Purnama, A.T., M.T.

Deni Sukendar, S.Si., M.T.

Polikarpus Tomi

14 Modifikasi Mesin Rajut Datar Manual Melalui Penambahan Komponen dan Sensor Elektronik Atin Sumihartati, S.Si.T., M.T.

Fahmy Riksa Pribadi

Muhammad Fakhrur Roji

Mochammad Irfan Rivaldy

15 Pengaruh Variasi Struktur Jeratan dan Gramasi Terhadap   Sifat Kain Rajut untuk Pakaian Olahraga di Mesin Kain       Rajut Bundar Interlock Gunawan, S.Si.T., M.Sc.

Dimas Kusumaatmaja, S.S.T., M.M.

16 Rekayasa dan Modifikasi Alat Peraga Open End Spinning Menjadi Open End Spinning untuk Pengajaran di   Laboratorium Pemintalan Didin Wahidin, A.T., M.Pd.

Agus Hananto, S.T.

Patroni

Sopian Hadi

NO. JUDUL PROPOSAL Tim Peneliti
1 Studi Tentang Penggunaan Asam Benzoat / Asam Naftanoat Sebagai Pengganti Asam Asetat, Carrier Dan Pendispersi Pada Pencelupan Dede Karyana, S.Teks., M.Sc.

Eka Oktariani, S.ST., MT

2 Studi Pembuatan Insulator Panas Dengan Bahan Baku Serat Blustru (Luffa Cylindrica) Dan Polipropilen Dengan Metode Thermal Bonding Asril Senoaji Soekoco, S.S.T., M.T.

Diptya

Bayu Pandu

3 Pengaruh Paparan Cahaya Matahari Terhadap Kualitas Zat Warna Alam Indigo Dari Tanaman Strobilanthes Cusia Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.

Octianne Djamaludin, S.T., MT

Sri Apriani

Raran Deawati

4 Pengikatan Silang Serisin Pada Serat Poliester Dengan

Menggunakan Senyawa Glutaraldehid

Khairul Umam, S.S.T., M.Si.

Ana Sumpena

Ahmad Saefudin

5 Kombinasi Tetrakis (Hydroxymethyl) Phosphonium Chloride Dan Titanium Dioksida Sebagai Zat Tahan Api Pada Kain Kapas Wulan Safrihatini A., S.S.T., M.T.

Khairul Umam, S.S.T., M.Si.

Desiriana

Muhammad Nizan

6 Pemanfaatan Limbah Non Woven (Micro Dust) Untuk  Pembuatan Material Komposit Elly Koesneliawati, S.T., M.Pd.

Hendra, S.ST., M.Tech

Arifin Robby

7 Studi Tentang Sifat Mekanik  Komposit Rami Nonwoven-Poliester   Hendra, S.ST., M.Tech

Fazri Abdul Majid

8 Study Pembuatan Agro Tekstil Untuk  Mulch Mat Berbahan Serat Ijuk (Arenga Pinnata Merr) Dengan Menggunakan Metode Non Woven  Totong, AT., MT.

Maydha Tresnaning Titi Nur

9 Penyisihan Warna Limbah Artifisial Zat Warna Tekstil Menggunakan Adsorben Bottom Ash Teraktivasi  Budy Handoko, S.SiT., MT

Gita Feriani

Devia Apriani

10 Studi Analisa Koefisien Absorpsi Material Nonwoven Yang

Digabungkan Dengan Kain Rajut Dan Kain Rangkap Sebagai Bahan Tekstil Akustik

Achmad Ibrahim Makki, S.ST.,MT   

Noor Indah

Imam Mahdi

11 Pembuatan Busana Ready To Wear Deluxe Dengan Ornamen Bordir Motif Pembuluh Darah Pada Water Soluble Material Pudjiati,AT.,M.Pd 

Widiasari

12 Prototipe Alat Uji Pengukur Ketebalan Kain Berbasis Image Processing Siti Rohmah, A.T., M.T.

Dr. Valentinus Galih Vidia Putra S.Si.,M.Sc

Gagan Fahrul

13 Study Penghitung Packing Fraction Menggunakan Fisika Citra Dr. Valentinus Galih Vidia Putra S.Si.,M.Sc

Siti Rohmah, A.T., M.T.

Andrian Stefhanus Hanafie

NO. JUDUL PROPOSAL TIM PENELITI
1 Pembuatan Geotekstil Menggunakan Bahan Baku Limbah

Bulu Domba Merino Wonosobo Dan Limbah Plastik Dengan Metode Thermal Bonding

Asril Senoaji Soekoco, S.ST., M.T 

Agung Setiabudi

Egi Rijalul M

2 Aplikasi Proximity Sensor Pada Mesin Rajut Datar Semi Otomatis Berbasis Komputer  Didin wahidin, AT., M. Pd  

Agus Hananto, ST

Slamet S

Gilang Akbar

3 Pengikatan Serisin Pada Satu Permukaan Kain Poliester Spandex Sebagai Fungsi Moisture Management Khairul Umam, S.Si.T., M.Si.  

Rofifah

4 Pembuatan Friendly Travelling Jilbab Dengan Penyempurnaan Biopolishing Karlina Somantri, SST., M.M  

Fitri Komalasari

5 Analisis Sifat Comfort Untuk Busana Ready To Wear Berbahan BioFabric Bakterial Selulosa Hasil Fermentasi Limbah Agrikultur Oleh Acetobacter Achmad Ibrahim Makki , S.ST., MT 

Eka Oktariani, S.ST., MT

Ursae Pramesvari, S.ST

6 Penilaian Cacat Lubang Kain Pada Proses Inspeksi Kain Berbasis Light Dependent Resistor Pada Mikrokontroler Arduino Uno  Pudjiati, AT.,M.Pd 

Ilham Nugraha

7 Penggunaan Kain Troso Dan Aplikasi Makrame Pada Busana Ready To Wear Tina Martina, A.T.,M.Si.  

Ursae Pramesvari, S.ST

Santi Ramadanti

8 Studi Pembuatan Serat Monofilamen Konduktif Berbahan Campuran Poliester Dan Carbon Black Dengan Metode Pemintalan Leleh Elly Koesneliawaty, S.T., M.Pd  

Abdurohman, S.ST

Andrian Wijayanto, SST

9 Pemanfaatan Bulu Domba Wonosobo (Dombos) Untuk

Pembuatan Kain Nonwoven Sebagai Material Insulator

Dr. Noerati, S.Teks,. M.T.  

Dody Mustafa, S.ST

10 Pengaruh Ukuran Benang Spacer Terhadap Kemampuan Redaman Benturan (Force Attenuation) Dari Kain Rajut Pakan Spacer Sebagai Bahan Pelindung Terhadap Benturan (Impact Protection) Wiah Wardiningsih, S.ST, M.Tech, PhD

Rian Rinaldi, S.ST

11 Pengaruh Konsentrasi Enzim Pektinase Terhadap Morfologi Serta Sifat Fisika Kimia Serat Alam Dari Daun Tumbuhan Furcraea Foetida Sebagai Alternatif Bahan Baku Tekstil Budy Handoko, S.SiT., MT  

Mia Karlina

Khasanah

12 Studi Pendahuluan Kajian Sifat Halochromic Zat Warna Untuk

Penerapan Material Tekstil Pendeteksi Ketuban Pecah Dini 

Ika Natalia Mauliza, SST., M.T.  

Achmad Ibrahim Makki , S.ST., MT

Eka Oktariani, S.ST., MT

Arina

13 Penerapan Kain Ulos Dan Teknik Ombre Dyeing Pada Kain Katun Untuk Busana Ready To Wear    Muhammad Fuchri, A.T.,M.Si. 

Elisa Khaerunissa

14 Rancang Bangun Software Prediksi Kualitas Benang Kapas Ring Spun Berbasis Artificial Intelligence Dan Platform Android Sebagai Implementasi Industri 4.0 Dr.Valentinus Galih V.P.S.Si., M.Sc.  

Siti Rohmah, A.T., M.T

Sarah Saribanon

NO. JUDUL PROPOSAL TIM PENELITI
1 Pembuatan Nano Indigo Alam Dari Strobilanthes Cusia Sebagai Pewarna Alam Indigo Berunjuk Kerja Tinggi Dengan Teknik Ultrasonik Untuk Pencelupan Kain Kapas Ika Natalia Mauliza, S.ST., MT

Ida Nuramdhani, S.Si.T., M.Sc., Ph.D.

Maulana Fahrizal Abdan

2 Peningkatan Sifat Tahan Luntur Warna Kain Hasil Pencapan Zat Warna Termokromik Pada Kain Kapas Dengan Menggunakan Nanopartikel Silika Dari Sekam Padi Ida Nuramdhani, S.Si.T., M.Sc., Ph.D.

Jantera Sekar Tirta, S.Tr.Si

3 Isolasi Serat Selulosa Dari Banana Pseudostem Untuk Aplikasi Serat Penguat Pada Pembuatan Bio Komposit Dr. Noerati, S.Teks., MT

Khairul Umam, S.ST., MT

Kurniawan, S.T., M.Si

Maria Siahaan, S.Tr.Si

4 Karakteristik Surfaktan Alami Dari Ekstrak Daun Kembang Sepatu Sebagai Alternatif Zat Aktif Permukaan Pada Proses Basah Tekstil Ikhwanul Muslim, S.ST., MT

Lestari Wardani, S.Pd

Mia Karlina, S.ST

5 Pembuatan Prototype Mesin  Garment  Wash Sederhana Multifungsi Dengan Kapasitas Kecil (Sampel) Untuk Proses Ice Wash Dan Biopolish Pada Pakaian Jadi Maya Komalasari, S.Si.T, MT

Ichsan Purnama, AT., MT

Ghina Pusphita Adhyaksa

Juan Prianto, S.Tr.Si

6 Pengolahan Limbah Cair Tekstil Menggunakan Teknologi Plasma Pijar Lucutan Korona Budy Handoko, S.SiT., MT

Mohammad Widodo, AT., M.Tech, Ph.D.

Andrian W, S.Tr.T

Jullyan R

7 Modifikasi Kimia Permukaan Kain Rajut Raschel Dengan Polimer Termoresponsif Dan Gradien Kebasahan Anisotropik Untuk Menangkap Dan Memanen Air Dari Udara Mohammad Widodo, AT., M.Tech, Ph.D.

Dr. Noerati, S.Teks., M.T.

Doni Primadi, S.Si.T.

8 Sustainable Fashion Pada Busana Ready To Wear Dengan Teknik Ecoprint Tina Martina, A.T., M.Si.

Eka Oktariani, S.ST., M.T

Wine Regyandhea P., S.ST., M.Ds.

Annisa Pratiwi Djonaputri

9 Pembuatan Reversible Jacket Pada Jas Almamater Karlina Somantri, S.ST., M.M

Dody Mustafa, S.ST

Saifurohman, S.ST

Mudya Ayu Permatasari

10 Studi Pengaruh Struktur Jeratan Dan Kerapatan Jeratan Terhadap Aerodynamic Drag Dari Kain Rajut Pakan Sebagai Kain Active Sportswear Wiah Wardiningsih, S.ST., M.Tech., Ph.D.

Ryan Rudy, S.ST

Wilda Murti, S.Tr.T

Andrian Wijayono, S.Tr.T

11 Pembuatan Biosensor Berbasis Tekstil Untuk Mengukur Kadar Gula Dalam Darah Dengan Menggunakan Metode Amperometric Asril Senoaji Seokoco, S.ST., MT

Ayatullah Erfanesia

Muhammad Fazrin

NO. JUDUL PROPOSAL TIM PENELITI
1 Sistem Monitoring Produksi Pemintalan Benang pada Mesin Blowing dan Carding Didin Wahidin, AT., M.Pd

Agus Hananto, ST., MT

Maulana Fahrizal Abdan

2 Perancangan Alat Tenun Mesin Skala Studio (Studio Loom) Achmad Ibrahim Makki, S.ST., MT

Abdurrohman, S.ST., M.Tr.T

Fahruk Mukti Bahtiar, A.Md

Handika Cahya A

3 Penetapan Standar Life Time Penggunaan Pisau Auto Cutting Machine Single Ply pada Kain Drill di Politeknik STTT Bandung Ichsan Purnama, A.T., MT

Atin Sumihartati S.SiT., MT

Liana Dwi Fitrianti, S.Tr.Bns.

Zyad Ramadhan

4 Penerapan RFID untuk Menghitung dan Mengetahui Kebutuhan Kain di Bagian Pemotongan pada Industri Garmen R. Arief Dewanto, ST., MM

Wine Regyandhea P., S.ST., M.Ds.

Tomi, S.Tr.Bns.

Santosa Supratama Budiatma

5 Perbedaan Bentuk Pola Kemeja Antara Pengambilan Ukuran dengan 3D Body Scanner dan Pengukuran Tailoring Muhammad Fuchri, A.T., M.Si

Liana Dwi Fitrianti, S.Tr.Bns.

Nindhita Gita Puspita Herdiyani, S.Pd.

Indah Rebeca Sofiani

6 Heat Stress dan Respon Fisiologis pada Penggunaan APD untuk Penanganan Covid-19 Totong, AT., MT.

Ryan Rudy, S.ST., M.Tr.T

7 Pembuatan DSSC Menggunakan Kain Fiberglass/ Tinta Karbon dan Lapisan Tipis Serat Nano PVA/ TiO2 Dr. Valentinus Galih Vidia Putra, S.Si., M.Sc.

Siti Rohmah, A.T, M.T.

Juan Prianto, S.Tr.Si

8 Sifat Kenyamanan Termal Kain Rajut Pakan Spacer sebagai Bahan Brassiere Cup pada Sport Bra Wiah Wardiningsih, S.SiT., M.Tech., Ph.D.

Resty Mayseptheny H., S.ST, M.T

Ryan Rudy, S.ST., M.Tr.T

M. Indra Permana, S.ST

9 Penyempurnaan Anti Bakteri dan Anti Biofouling dengan Switchable-Release Menggunakan Polimer Termoresponsif Poli (N Isopropilakrilamida) Mohamad Widodo, AT., M.Tech, Ph.D.

Taofiq Hidayat, S.ST.

Jakaria Nugraha, S.ST.

Brilyan Muhammad Rasyid Reda, S.ST.

10 Pengembangan Core Pocket Padding Non-Woven Berbahan Serat Kapuk-Polipropilena dengan Metoda Thermal Bonding Asril Senoaji Soekoco, S.ST., MT

Alvan Anansyah V.

Novilianoni

11 Karakterisasi Biokomposit Abu Sekam Padi sebagai Filler Termoplastik HDPE untuk Pembuatan Batu Apung Sintetis (Modified Thermocol Ball) Maya Komalasari, S.Si.T, MT

Ichsan Purnama, A.T., M.T

Isnan Nur Adinata

Qonita Afifah Sulaiman

12 Pembuatan Membran Poliviniliden Folrida untuk Aplikasi Pemekatan Zat Warna Alam dari Kulit Kayu Pohon Jati Khairul Umam, S.ST., MT

Brilyan Muhammad Rasyid Reda, S.ST

David Christian, S.ST

Bakhti Ringkang Akbar

13 Pemanfaatan Surfaktan pada Proses Pencelupan dengan Zat Warna Alam pada Kain Kapas dan Sutera Wulan Safrihatini Atikah, S.ST., MT

Ikhwanul Muslim, S.ST., MT

Rahadian Noor Madani

14 Optimasi Reaktor Plasma Pijar Lucutan Corona dalam Mendegradasi Zat Warna Tekstil Budy Handoko, S.SiT., MT

Andri Saputra, A.Md

Nadya Amelia Puteri

Dimas

15 Pembuatan dan Aplikasi Zat Warna Alam dan Zat Anti Bakteri Berukuran Nano dari Eucalyptus Globulus Ida Nuramdhani, S.Si.T., M.Sc., Ph.D.

Nurfadilah Ikhsani, S.Tr.Si

16 Pembuatan Jaket Denim dengan Pola Zero Waste menggunakan Limbah Celana Denim melalui Teknik Water Soluble Embroidery Zumrotu Zakiyah, S.Pd., M.Ds.

Wine Regyandhea P., S.ST., M.Ds.

Ursae Pramesvari, S.ST.

Eric Hasmiraldi, S.Pd., M.Hum

17 Pembuatan Sampel Jaket Waterproof untuk Pengendara Motor Dilengkapi GPS dan QR Code sebagai Penerapan Internet of Things (IoT) Industri 4.0 Pudjiati, AT., M.Pd.

Irfandhani Fauzi, S.ST., M.Ds.

Rian Rinaldi, S.S.

Fauziyyah Afifah

18 Penerapan Zero Waste dengan Teknik Drapping Pattern Making pada Busana Ready-to-Wear Kuswinarti S.Pd., M.Ds

Irfa Rifaah M.Ds

Pratiwi Wulansari S.ST.

19 Pembuatan Biokomposit dari Limbah Ampas Tapioka (Cassava Bagasse) Diperkuat Serat dari Limbah Semu Batang Pisang (Banana Stem Fiber) Dr. Noerati, S.Teks., MT

Kurniawan, S.T., M.Si

Maria Siahaan, S.Tr.Si

Robin Manalu S.ST.

20 Pembuatan Material Jaket Multi Lapis Berbahan Bulu Domba Wonosobo dengan Metode Quilting Karlina Somantri, S.ST., M.M

Dody Mustafa, S.ST, M.Tr.T.

Saifurohman, S.ST.

Eka Oktariani, S.ST., MT

21 Perencanaan Alat Pengolahan Limbah Cair IKM Batik Menggunakan Elektroagulan Octianne Djamaludin, MT

Eka Oktariani S.ST., MT

Lestari Wardani, S.Pd., M.Tr.T

Andri Saputra, A.Md

PENELITIAN MANDIRI

No Judul Tim Peneliti
1 Pembuatan Biokomposit Pembuatan Biokomposit Natural Rubber Dan Silika Menggunakan Coupling Agent Bis-(3Trietoksisililpropil)Tetrasulfan (Tespt) Maya Komalasari, S.SiT, MT
Sukirman, S.SiT., MIL
Aditya Kemal Pratama
2 Penyempurnaan Tekstil Fungsional Tahan Api Dengan Bantuan Plasma Lucutan Berpenghalang Dielektrik Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.
Bambang Soeharto, S.T.
Brilyan Muhammad Rasyid Reda, S.S.T
3 Optimalisasi Prototipe Alat Pengolahan Limbah Cair Ikm Batik Menggunakan Elektrokoagulan Octianne Djamaludin, MT
Eka Oktariani S.ST, MT
Lestari Wardhani, S.Pd, M.Tr.
Witri Aini Salis, S.ST., M.Tr.
Rafli S Batubara
Azkia Aulia
4 Pengaruh Ph Pada Proses Premordan Surfaktan Dan Proses Pencelupan Pada Kain Kapas Dan Sutera Yang Dicelup Dengan Zat Warna Alam Wulan Safrihatini, S.ST.,MT
Ikhwanul Muslim, S.ST.,MT
Sandi Mumin Pratama
5 Pemanfaatan Teknologi 4.0 Menggunakan Hanger System Untuk Meningkatkan Produktivitas Pada Line Sewing Pudjiati, AT., M. Pd
Wine Regyandhea P. S.ST., M.Ds
Saifurohman, S.ST.
Tomi, S.Tr. Bns.
6 Perancangan Order Management System Berbasis Web Application Pada Industri Pakaian Jadi Tina Martina, A.T., M.Si.
Irfandhani Fauzi, S.ST., M.Ds.
Ursae Pramesvari, S.ST.
Akbar Ramadhan, ST., M.Kom.
7 Pembuatan Marker Jas Laboratorium Dengan Konsep Pola Zero Waste Zumrotu Zakiyah, S.Pd., M.Ds.

Pratiwi Wulansari, S.ST

Nindhita Gita Puspita H, S.Pd

8 Penambahan Modul Perangkat Pemantau Dan Interface Dashboard Sistem Monitoring Produksi Pemintalan Benang Pada Mesin Drawing, Roving, Ring Spinning Dan Winding Untuk Mendukung Penerapan

Industri 4.0 Di Laboratorium Pemintalan

Didin wahidin, AT., M. Pd
Agus Hananto, ST.,MT
M Iqbal Harapan Muslim S., MT
9 Identifikasi Karakteristik Teknis Dan Kenyamanan Kain Apd Untuk Penanganan Covid-19 Totong, AT., MT.
Roni Sahroni, S.Si.T., MT., MBA.
Ryan Rudy, SST., M.Tr. T.
10 Pemanfaatan Serat Batang Kunyit Untuk Kain Nir Tenun Anti Bakteri Wiah Wardiningsih, S.ST, M.Tech, PhD
Resty Mayseptheny Hernawati, S.ST., M.T
Ryan Rudy, S.ST., M.Tr.T
A. Farhan Aqil Syauqi Pradanta

 

PENELITIAN KELOMPOK KEAHLIAN

No Judul Tim Peneliti
1 Inovasi Alat Tenun Bukan Mesin (Atbm) Multi Shuttle Giarto, AT., M.Si
Sajinu AP, S.TeksAgus Hananto, ST.,MTDinan Safta, S.STMahasiswa
2 Identifikasi Sifat Fisika Tekstil Dan Kenyamanan Pada Berbagai Struktur Kain Rajut Datar Gunawan, S.SiT, M.T
M. Fuchri, AT.,M.SiAtin Sumihartati, S.SiT.,MTWiah Wardiningsih, S.ST, M.Tech, PhDTaufik Munandar,S.ST.,M.Tr.TResty Maystehpeny,S.ST., MTNgadino, STIndra Permana,S.STRiawanti,S.ST
3 Pencelupan Serat Wool Dombos (Ovis Aries) Dengan Menggunakan Zat Warna Alam Dari Daun Carica Dieng (Vasconcellea Pubescens) Dan Teh Tambi Hitam (Camellia Sinensis) Nono Chariono C., S.Teks., M.Si.
Elly Koesneliawaty, Bk.Teks., ST., M.Pd.Ida Nuramdhani, S.SiT., M.Sc., Ph.D.Muhammad Ichwan, AT., M.Eng., Ph.DRR Wiwiek Eka Mulyani, S.SiT., MT.Ika Natalia Mauliza, SST., MT.Ikhwanul Muslim, SST., MT.David Christian, SST.Yayu Eka Yuniarti, SST.Mia Karlina, S.STFauzi Jamaludin, A.Md.
4 Pembuatan Baju Kerja Untuk Ibu Menyusui Menggunakan Kain Imego Dengan Finishing Soil Repellency Ruco Guard Usr 6 Muhammad Fuchri, A.T., M.Si.
Kuswinarti, M.DsTomi, S.STTiara Pratiwi

 

PENELITIAN PILIHAN

No Judul Tim Peneliti
1 Karakterisasi Dan Proses Persiapan Penyempurnaan Serat Wol Dari Bulu Domba Lokal Varian Dombos Muhammad Ichwan, A.T., M.S.Eng., Ph.D.
Dr.Noerati, S.Teks., M.T.Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.Maya Komalasari, S.Si.T., M.T.Khairul Umam, S.Si.T., M.Si.Ikhwanul Muslim, S.Si.T., M.T.Ika Natalia Mauliza, S.Si.T., M.T.Kurniawan, M.Si.
2 Perancangan Dan Pembuatan Mesin Rollercard Skala Laborratorium Untuk Memproses Fleece Wool Dari Bulu Domba Wonosobo Roni Sahroni, S.Si.T.,MT.,MBA
Syarif Iskandar, S.Teks.,MTDidin wahidin, AT., M. PdAsril Senoaji S, S.ST.,MTAgus Hananto, ST.,MTDody Mustafa,S.ST., M.Tr.TMahasiswa

 

PENELITIAN KOLABORATIF

No Judul Tim Peneliti
1 Pengembangan Padding Dengan Menggunakan Serat Kapuk (Ceiba Petandra) Dan Serat Poliester Untuk Aplikasi Insulation Outdoor Jacket Asril Senoaji Seokoco, SST., M.T.
Dody Mustafa, S.ST., M.Tr
M. Fajri
Hayya Sabila

PENELITIAN MANDIRI

No Kategori Judul Penelitian Tim Peneliti
1 Mandiri Kimia Tekstil Pemanfaatan Limbah Sterilizer Dan Screw Press Pada Produksi Crude Palm Oli (CPO) Sebagai Alternatif Zat Warna Alam untuk Tekstil Hartami Dewi, S.TP., M.Si.
Muhammad Ichwan, A.T., M.S.Eng., Ph.D.
Witri Aini Salis, S.ST., M.Tr.T.
Andri Saputra A.Md.
2 Mandiri Kimia Tekstil Pembuatan Biokomposit berbasis kaet alam dan silika-lignin hybrid sebagai filler untuk proses pencucian garmen Maya Komalasari, S.SiT., M.T.
Jantera Sekar, S.St., M.Tr.T.
Mia Karlina, S.St.
Loudrigo Abdurrauf Ibrahim
3 Mandiri Kimia Tekstil Pemanfaatan Nanoselulosa  Sebagai Alternatif Kanji Untuk Benang Rayon Viskosa Pada Proses Persiapan Pertenunan Muhammad Ichwan, A.T., M.S.Eng., Ph.D.
Nandang Setiawan, S.ST., M.Ds.
Dody Mustafa, S.ST., M.Tr.T.
Ryan Rudy, S.ST., M.Tr.T.
Fahruk Mukti Bahtiar, A.Md.
Mahasiswa
4 Mandiri Kimia Tekstil Pembuatan Serat Nano Anti Bakteri Menggunakan Ekstrak Daun Belimbing Wuluh (Averrhoa Bilimbi L.) Rr. Wiwiek Eka Mulyani, S.ST., M.T.
Dr. Valentinus Galih Vidya Putra, S.Si., M.Si.
Resty Maysepheny Hernawati, S.ST., M.T.
Eka Oktariani, S.ST., M.Si.
Witri Aini Salis, S.ST., M.Tr.T.
Sekar Ambarwaningtyas
5 Mandiri Kimia Tekstil Pengaruh pH dan Jenis Silikon Terhadap Hasil Penyempurnaan Kain Kapas dan Poliester Wulan Safrihatini, S.ST., M.T.
Witri Aini Salis, S.ST., M.Tr.T.
Brilyan Muhammad Rasyid Reda S.ST.
Muhammad Nauval Firjatullah
6 Mandiri Produksi Garmen Pemanfaatan Non Woven Dari Limbah Kain Sebagai Baahan Lapisan Dalam Jaket Windbreaker Dengan Teknik Quilting Wine Regyandhea P., S.ST., M.Ds.
Ichsan Purnama, A.T., M.T.
Zumrotu Zakiyah, S.Pd., M.Ds.
Pratiwi Wulansari, S.ST.
Eka Rila Suhartini
7 Mandiri Produksi Garmen Pemanfaatan Nir Tenun Dari Limbah Kain Sebagai Filler Dalam Pembuatan Vest Pachwork Sebagai Produk Fashion Berkelanjutan Tina Martina, A.T., M.Si.
Karlina Somantri, S.ST., M.M.
Ursae Pramesvari, S.ST.
Nindhita Gita Puspita H., S.Pd.
Cut Rafasa
8 Mandiri Rekayasa Tekstil dan Apparel Studi Tentang Sifat-Sifat Mekanik Komposit Degnan Penguat Struktur 3 Dimensi Berlubang Yang Dibuat Dengan Teknik Penjahitan Yang Diperkuat Dengan Epoxy Resin Dr. Hendra, S.ST., M.Tech.
Faiz Dini
Raymon Simajuntak
9 Mandiri Rekayasa Tekstil dan Apparel Pembuatan Dan Aplikasi Zat Warna Alam Berukuran Nano Dari Limbah Kulit Durian (Durio Zibethius Murr.) Ida Nuramdhani, S.Si.T., M.Sc., Ph.D.
Kurniawan, S.T., M.Si.
Susi Maulinawati, S.ST.
10 Mandiri Rekayasa Tekstil dan Apparel Strategi Baru Ramah Lingkungan Untuk Tekstil Fungsional Tolak Air Bebas Fluorokarbon Menggunakan Nanopartikel Biosilika Dari Sekam Padi Yang Dimodifikasi Pada Kain Kapas Dan Rami Mohamad Widodo, A.T., M.Tech., Ph.D.
Suhaimi
Brilyan Muhammad Rasyid Reda, S.ST.
11 Mandiri Teknik Tekstil Perancangan Dan Pembuatan Sistem Monitoring Produksi Pertenunan Pada Mesin Shuttleless Pcanol Untuk Mendukung Penerapan Industri 4.0 Di Laboratorium Pertenunan Didin Wahidin, A.T., M.Pd.
Agus Hananto, S.T., M.T.
Dinan Safta Oktavian, S.ST.
M. Zulfahmi F., M.T.
12 Mandiri Teknik Tekstil Rancang Bangun Alat Pelindung Diri Dari Penularan Virus Dengan Penambahan Cooling Wear Dan Cooling Device Untuk Mendapatkan Kenyamanan termal Totong, A.t., M.T.
Roni Sahroni, S.Si.T., M.T., MBA.
Ryan Rudy, S.ST., M.Tr.T.

 

PENELITIAN KELOMPOK KEAHLIAN

No Kategori Judul Penelitian Nama Peneliti
13 Kelompok Keahlian Kimia Tekstil Limbah Peningkatn Unjuk Kerja Prototipe Elektrokoagulan Untuk Pengolahan Limbah Cair IKM Batik Octianne Djamaludin, M.T.
Wulan Safrihatini Atikah, S.SiT., M.T.
Tina Martina, A.T., M.Si.
Budy Handoko, S.SiT., M.T.
Ichsan Purnama, A.T., M.T.
Eka Oktariani, S.ST., M.T.
Lestari Wardani, S.Pd.,M.Tr.T.
Anisa Intanika Sari Klatatiana, S.T.
Asiyah Nurrahmajanti, M.Si.
Ariel Hazril Gursida, S.T., M.I.L.
Wawan Sudrajat, S.H., M.M.
Siti Rohmah, A.T.,M.T.
Andri Saputra, A.Md.
Aswati Fajri
14 Kelompok Keahlian Tenun Optimasi Proses Penggintiran Pada Benang Rayon MVS PT. Asia Pacific Rayon Untuk Dapat Ditenun Menggunakan ATBM Achmad Ibrahim Makki, S.S.T., M.T.
Sajinu Agus Priyono, S.Teks., M.T.
Irwan S.Teks., M.T.
Giarto, A..T., M.Si.
Atin Sumihartati, S.SiT., M.T.
Nandang Setiawan, S.ST., M.Ds.
Totong, A.T., M.T.
Siti Rohmah, A.T., M.T.
Dr. Hendra, S.ST., M.Tech.
Dody Mustafa, S.ST., M.Tr.T.
Abdurrahman, S.ST.,M.Tr.T
Ryan Rudi, S.ST.,M.Tr.T.
Fahruk Mukti Bahtiar, A.Md.
Irfan Maulana Ibrahim

 

PENELITIAN PILIHAN

No Kategori Judul Penelitian Nama Peneliti
15 Pilihan Perancangan Dan Pembuatan Mesin Mini Rollercard Skala IKM Untuk Memproses Wool Bulu Domba di IKM Wonosobo Roni Sahroni, S.Si.T., M.T.,MBA.
Syarif Iskanar
Didin Wahidin
Agus Hananto
Dody Mustafa
Esa Garnida
X